HomeNewsTMMD Ke 105 Tahun 2019, Kodim 0412/Lampura Adakan Giat Di Batu Nangkop

TMMD Ke 105 Tahun 2019, Kodim 0412/Lampura Adakan Giat Di Batu Nangkop

TMMD Ke 105 Tahun 2019, Kodim 0412/Lampura Adakan Giat Di Batu Nangkop

IMG-20190710-WA0104

JayantaraNews.com, Lampung Utara

IMG-20190710-WA0102

Dalam rangka kegiatan TMMD ke 105 tahun 2019, Kodim 0412/Lampung Utara mengadakan beberapa kegiatan di Desa Batu Nangkop, Kecamatan Sungkai  Tengah, Kabupaten Lampung Utara, Rabu (10/7/2019).

Salah satunya seperti mengadakan ‘sunatan massal’, donor darah, pengobatan gratis, dll.

Dalam kegiatan TMMD ke 105 tersebut, kepala desa beserta masyarakat Desa Batu Nangkop, bekerjasama dalam melancarkan dan suksesnya kegiatan tersebut.

Edi Waluyo Kepala Desa Batu Nangkop mengatakan sangat berterimakasih kepada Kodim 0412/Lampura dan Pemerintah Kabupaten Lampung Utara, dalam rangka TMMD ke 105 yang sudah membantu dalam bentuk fisik ataupun non fisik dalam rangka giat Tentara Menunggal Membangun Desa (TMMD).

IMG-20190710-WA0103

Selaku kepala desa, Edi Waluyo akan mengadakan musyawarah desa (musdes), dan untuk kedapannya akan melestarikan pembangunan TMMD Kodim 0412 Lampura,” Dan Insya Allah akan di onderlagh untuk kesejahteraan masyarakat,” pungkasnya. (Yuheri)

Stay Connected
16,985FansLike
2,458FollowersFollow
61,453SubscribersSubscribe
Must Read
Related News